PRE PLANNING MUSYAWARAH MASYARAKAT KELURAHANRW II KELURAHAN BINUANG KAMPUNG DALAMKECAMATAN PAUH



A.    LATAR BELAKANG


Berdasarkan hasil Musyawarah Masyarakat Kelurahan pertama (MMK 1) yang telah dilaksanakan di Mesjid istiqlal pada tanggal 8 Februari 2014, didapatkan kesepakatan untuk menindaklanjuti hasil survey tersebut. Untuk mendapatkan data yang lebih valid diperlukan format pengkajian keperawatan komunitas yang disusun dalam bentuk kuesioner, format wawancara dan observasi yang merupakan alat bantu dalam mengkaji masalah kesehatan masyarakat di RW IIKelurahan Binuang Kp. Dalam. Setelah penyusunan format pengkajian keperawatan komunitas, kemudian dilakukan pengumpulan data kesehatan di masyarakat untuk  dianalisa. Dari hasil analisa tersebut akan di presentasikan pada masyarakat untuk bersama-sama memecahkan masalah.
Tujuan dari presentasi hasil analisa data ini adalah untuk menentukan bersama masyarakat tentang rencana tindakan yang akan dilaksanakan oleh masyarakat sendiri bersama mahasiswa yang disesuaikan dengan sumber daya dan kemampuan masyarakat RW II Kelurahan Binuang Kp. Dalam. Rencana tindakan tersebut tentu tidak akan dapat teratasi tanpa adanya dukungan dan kerjasama yang baik dari masyarakat dalam setiap rencana  yang akan dijalankan.

B.     TUJUAN 

ü  Tujuan Umum
Setelah mengikuti Musyawarah Masyarakat Kelurahan yang kedua (MMK 2) diharapkan masyarakat dapat mengetahui masalah kesehatan di RW II Kelurahan Binuang Kp. Dalam.




ü  Tujuan Khusus
Setelah mengikuti Musyawarah Masyarakat Kelurahan II diharapkan:
a.       Mahasiswa mampu mempresentasikan hasil pengumpulan data yang telah dilaksanakan pada tanggal 11-13 Februari 2014 tentang masalah kesehatan yang ada di RW II Kelurahan Binuang Kp. Dalam.
b.      Mahasiswa bersama masyarakat menetapkan rencana kegiatan selanjutnya untuk mengatasi masalah kesehatan yang ada di RW II Kelurahan Binuang Kp. Dalam.
c.       Pengurus Pokjakes dilantik oleh lurah Binuang Kelurahan Binuang Kampung Dalam

C.    PELAKSANAAN KEGIATAN

1.      Topik / Judul kegiatan
Musyawarah Masyarakat Kelurahan Kedua
2.      Sasaran / Target
a.       Lurah Binuang Kp. Dalam.
b.      Ketua RW II Kelurahan Binuang Kp. Dalam.
c.       Ketua RT 01, 02, 03, dan 04/RW II Kelurahan Binuang Kp. Dalam dan perangkatnya.
d.      Tokoh masyarakat, tokoh agama, dan tokoh pemuda RW II Kelurahan Binuang Kp. Dalam
e.       Kader kesehatan RW II Kelurahan Binuang Kp. Dalam.
f.       Seluruh Masyarakat RW II Kelurahan Binuang Kp. Dalam.

3.      Metode

Presentase, ceramah, diskusi dan tanya jawab
4.      Media dan alat
Laptop dan Infokus
5.      Waktu dan Tempat
Waktu   : Senin, 17Februari 2014
Pukul    :  20.00 – selesai
Tempat : Mesjid Istiqlal

6.      Pengorganisasian
a.    Setting Tempat

 

M
 




F
F
F
                                                                                       
F
F
F
F
F
O
F
F
F
F
 





M
Keterangan :
= pembimbing                                     = moderator
= presenter                                          = Notulen
O
= Observer                                          = Masyarakat
F
= Fasilitator                                        = Media

D.    Susunan Acara:

No
Kegiatan
Kegiatan Peserta
Waktu
1


Pembukaan
-          Mengucapkan salam
-          Menjelaskan tujuan pertemuan
-          Menjelaskan susunan acara
-          Membuat kontrak waktu

Menjawab salam
Mendengarkan

Mendengarkan
10 menit
2
- Presentasi hasil penyebaran kuesioner oleh Mahasiswa FKEP UNAND dan penyampaian rencana kegiatan
- Pelantikan Pokjakes
Mendengarkan


20 menit
2.
Kata sambutan
-     Kata sambutan dari dosen pembimbing
-     Kata sambutan dari Ketua RW II
-     Kata sambutan dari Lurah
-     Kata sambutan dari pimpinan Puskesmas

Mendengarkan

Mendengarkan

Mendengarkan
Mendengarkan

15 menit
3.
Kata sambutan
-     Kata sambutan dari dosen pembimbing
-     Kata sambutan dari Ketua RW II
-     Kata sambutan dari Lurah
-     Kata sambutan dari pimpinan Puskesmas
-     Kata sambutan dari camat Pauh

Mendengarkan

Mendengarkan

Mendengarkan
Mendengarkan

Mendengarkan
15 menit
4.
Doa
Mendengarkan
5 menit
5
Penutup
Mendengarkan
5 menit

 

E.  Uraian Tugas

1.      Persiapan
a.       Penanggung Jawab :Anggie Zaima, S.Kep
Tugas:Mengkoordinasi persiapan dan pelaksanaan pertemuan dengan warga di RW IIKelurahan Binuang Kampung Dalam Kecamatan Pauh


b.      Moderator : Deky Ardiyasri, S.Kep
Tugas:
1)      Membuka jalannya acara
2)      Memimpin jalannya musyawarah
3)      Mengarahkan jalannya musyawarah
c.       Pemateri : Ani Desnita, S.Kep
            Tugas:Menyajikan materi
d.      Notulen : Ria Delviani S.Kep
      Tugas:Mencatat pelaksanaan dan hasil musyawarah / pertemuan
e.       Fasilitator :
ü  Harmeliza, S.Kep
ü  Trisnawati, S.Kep
ü  Armayanti, S.Kep
ü  Genta Rezqita, S.Kep
ü  Tiara Mayastari, S.Kep
Tugas:  
1)      Memotivasi dan memfasilitasi peserta untuk berperan aktif selama berjalannya kegiatan
2)      Memfasilitasi peserta untuk berperan aktif selama penyuluhan
f.       Dokumentasi : Riska Amalya Nasution, S.Kep
Tugas: Mendokumentasi kegiatan musyawarah.

g.      Kriteria Hasil

a.       Struktur
-    60% dari undangan dapat menghadiri pertemuan
-    Tempat dan alat tersedia sesuai rencana
-    Mahasiswa dapat berperan sesuai dengan tugasnya
-    Pre planning telah disetujui oleh dosen pembimbing
-    Melakukan koordinasi dengan lurah, Ketua RW II dan Ketua RT 01-04
-    Melakukan koordinasi dengan Puskesmas
b.      Proses
-    Pelaksanaan kegiatan sesuai dengan waktu yang direncanakan
-    Para undangan yang hadir  mengikuti kegiatan dari awal hingga akhir (70%).
-    Peserta berperan aktif selama jalannya diskusi (pertemuan) 50% dari peserta memberikan pertanyaan dan respon selama kegiatan
c.       Hasil
-    Diketahuinya masalah kesehatan yang ada di wilayah RW II/RT 01, 02, 03, dan 04Kelurahan Binuang Kampung DalamKecamatan Pauh.
-    tersusunnyarencana tindakan keperawatan selanjutnya yang akan dilakukan untuk mengatasi masalah kesehatan masyarakat di wilayah RW IIKelurahan Binuang Kampung Dalam Kecamatan Pauh.
-    Dilantiknya pengurus POKJAKES RW II Binuang Kelurahan Binuang Kampung Dalam Kecamatan Pauh.
-    Ditindak lanjutinya program POKJAKES untuk mengatasi masalah kesehatan yang ada di RW IIKelurahan Binuang Kampung Dalam Kecamatan Pauh.

Tidak ada komentar: