ASUHAN KEPERAWATAN NANDA RESIKO KETIDAKSEIMBANGAN VOLUME CAIRAN




Definisi : Resiko penurunan, peningkatan, atau perpindahan secara cepat dari cairan intravaskuler, interstisial, dan intraseluler dari satu ke yang lain. Ini merujuk pada kehilangan, kelebihan atau keduanya dari cairan tubuh

Faktor Resiko
  • Pembedahan abdominal
  • Ascites
  • Luka Bakar
  • Obstruksi intestinal
  • Pankreatitis
  • Receiving apheresis
  • Sepsis
  • Luka traumatic (misalnya fraktur pinggul)

Kriteria Evaluasi (NOC) :

  • Eliminasi Feses
  • Menyusui : Bayi
  • Keefektifan Pompa Jantung
  • Keseimbangan Elektrolit dan Asam Basa
  • Keseimbangan Cairan
  • Hidrasi
  • Pengontrolan Impuls
  • Pengetahuan : Proses Penyakit
  • Pengetahuan : Prilaku Kesehatan
  • Pengetahuan : Medikasi (Pengobatan)
  • Pengetahuan : Regimen Pengobatan
  • Status nutrisi : Intake Makanan dan Cairan
  • Status Penuaan Fisik
  • Kontrol Resiko
  • Deteksi Resiko
  • Termoregulasi
  • Termoregulasi : neonatus
  • Eliminasi Urin
  • Status Tanda-Tanda Vital
  • Penyembuhan Luka : Tujuan Sekunder

Intervensi Keperawatan (NIC):
·           Penurunan perdarahan : GIT
·           Penurunan perdarahan pada luka
·           Balutan
·           Manajemen elektrolit
·           Manajemen cairan
·           Monitoring cairan
·           Pengaturan hemodinamik
·           Tindakan pencegahan pembedahan
·           Persiapan pembedahan
·           Identifikasi resiko
·           Perawatan selang : GIT
·           Monitoring tanda-tanda vital


Tidak ada komentar: