RESIKO ASPIRASI
Defenisi
: Resiko masuknya sekresi gastrointestinal, sekresi oropharing, zat padat atau
cairan ke dalam saluran trakheobronkial.
Faktor Resiko:
·
Penurunan motilitas gastrointestinal
·
Penundaan waktu pengosongan lambung
·
Penekanan reflek batuk
·
Penekanan reflek muntah
·
Pembadahan wajah
·
Trauma Wajah
·
Pembuluh gastrointestinal
·
Spingter esophagus bagian bawah yang tidak
lengkap
·
Peningkatan sisa cairan lambung
·
Peningkatan tekanan dalam lambung
·
Gangguan menelan
·
Administrasi pengobatan
·
Pembedahan leher
·
Trauma leher
·
Pembedahan mulut
·
Trauma mulut
·
Adanya slang endotrakeal
·
Adanya slang tracheostomi
·
Penurunan tingkat kesadaran
·
Penundaan peninggian tubuh bagian atas
·
Slang makanan
·
Gigi yang dikawat
Kriteria Evaluasi (NOC):
·
Kemampuan kognitif
·
Ketahanan
·
Konsekuensi imobilitas : Fisiologis
·
Status Infeksi
·
Pengetahuan : Prosedur perawatan
·
Status Neurologis
·
Status respirasi : pertukaran gas
·
Status respirasi : ventilasi
·
Kontrol resiko
·
Deteksi resiko
·
Perawatan diri : Pengobatan non parenteral
·
Perawatan diri : Kebersihan mulut
Intervensi Keperawatan (NIC):
·
Penghisapan jalan nafas
·
Pencegahan Aspirasi
·
Pemberian obat penenang
·
Monitor Neurologi
·
Penempatan
·
Monitor respirasi
·
Resusitasi : Neonatus
·
Pengawasan
B. PENJABARAN TUJUAN DAN KRITERIA HASIL
Tidak ada komentar:
Posting Komentar